Sabtu, 14 September 2013
titik tumbuh
Titik tumbuh, terdapat pada ujung batang, meristem ini menyebabkan tumbuh memanjang
atau disebut juga tumbuh primer. Terdapat dua teori yang menjelaskan
pertumbuhan ini. Yang pertama adalah teori histogen dari Hanstein yang
menyatakan titik tumbuh terdiri dari dermatogens yang menjadi epidermis,
periblem yang menjadi korteks, dan plerom yang akan menjadi silinder pusat.
Teori kedua adalah teori Tunica-Corpus dari Schmidt yang menyatakan bahwa titik
tumbuh terdiri atas Tunica yang fungsinya memperluas titik tumbuh, serta Corpus
yang berdifferensiasi menjadi jaringan-jaringan
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar